PROVINSI KALIMANTAN TENGAH : RUMAH ADAT, PAKAIAN TRADISIONAL, MAKANAN TRADISIONAL, TARIAN TRADISIONAL,OBYEK WISATA , LAGU DAERAH ,LETAK GEOGRAFIS
22.Provinsi
Kalimantan Tengah (KALTENG)
Ibukota nya adalah Palangkaraya
Berdiri : 2 Juli 1958 Dasar Hukum : UU.No.21/1958
Letak : Pulau Kalimantan ( 1ºLU-4ºLS dan 110º-116ºBT )
Tanda Plat Nomor Kendaraan : KH Luas Wilayah : 153.800
km².
Bandar Udara : Tjilik Riwut.
Pelabuhan Laut : Pangkalan Bun. Pahlawan : Tjilik Riwut.
Perguruan Tinggi Negeri dan Swasta : Universitas Palangkaraya
(UNPAR).
Makanan Khas Daerah : Kalo-kalo, Juhu Ikan
Asam Rotan.
Juhu Ikan Asam Rotan makanan khas dari Kalimatan
Tengah
Jika rotan selama ini kita kenal sebagai bahan untuk
kerajinan tangan, tapi berbeda dengan masyarakat Palangkaraya, Kalimatan
Tengah. Masyarakat tersebut mampu mengubah bahan dasar kerajinan tangan ini
menjadi sebuah menu masakan yang menggoda. Tentu saja rotan yang digunakan
bukan rotan yang sudah tua seperti yang dipakai untuk bahan kerajinan
tersebut,rotan yang dipakai adalah rotan yang masih muda.
Mungkin Anda sudah tak asing dengan rebung atau bambo
muda, memang masakan ini sedikit mirip dengan masakan tersebut tapi hanya buat
beda adalah isinya sendiri. Namun, umbut rotan ini memiliki rasa khas
tersendiri yaitu sedikit agak pahit dan masakan ini susah untuk ditemuin
dirumah makan yang menyajikan masakan ini dikarenakan bahan dasar adalah rotan
sendiri memang sulit ditemukan. Karena biasanya tumbuhan ini dapat dijumpai
disekitar tepi sungai dan didalam hutan hujan tropis yang paling mendominasi
dipalau Kalimatan.
Obyek Wisata : Pantai Kumai, Pelabuhan Kareng Bengkirai, Taman
Alam Unpar, Taman Nasional Tanjung Puting, Museum Kalimantan Tengah, Bukit
Rawi, Bukit Batu Tangkiling,dll.
Danau Tahai
Danau Tahai adalah danau air gambut yang terletak di tengah kota
palangkaraya. Keistimewaan danau ini adalah disini tersedia jembatan dari kayu
yang dibuat melintasi tengah danau sehingga pengunjung dapat menikmati
keindahan danau tanpa harus khawatir terkena air gambut tersebut.
Peninggalan Sejarah : Astana
Alnusari , Istana Kuning
Industri dan Pertambangan : Barang Kelontong, Minyak
Kelapa, Karet ,Rotan, Minyak Bumi, Intan.
Tarian Tradisional : Tari Balean Dadas, Tari Tambun & Bungai,
Tari Giring-giring, Tari Kumbang Padang, Tari Kenyak, Tari Baksa Kambang, Tari
Tandik Balian , Tadi Dadas.
TARI
DADAS
Tari Dadas adalah sebuh tari
yang berasal dari daerah Barito Selatan. Tarian ini adalah tarian muda-mudi
dayak. Dengan menggunakan gelang dadas nuansa tari semakin terasa karena
ditampilkan dengan musik yang seirama dengan gerak dan tari para
penarinya. Adapun alat musik yang
digunakan untuk menarikan tarian Dadas ini adalah gong, kangkanung, gendang dan
alat musik khas masyarakat lainnya.
Rumah Adat : Rumah Betang Senjata Tradisional : Mandau,
Lunduk Sumpit, Talawang, Randu(sejenis tombak), Perisai.
Suku : Dayak,Kapuas, Ot Danum, Ngaju, Lawangan, Dusun, Maanyan, dan Katingan,
Taboyan, Bukumpai
Bahasa Daerah : Melayu, Dayak, Mandarin Pakaian Adat : Sinjang (
Barito )
Identitas Daerah :
Flora : Tenggaring (Nephelium Lepaceum),
Fauna : Kuau Melayu (Poliplectromalacense)
Alat
Musik Tradisional : JAPEN (sumber bunyi : Kordofon , DIPETIK PADA BAGIAN SENARNYA), Sampek
(sejenis gitar), Gerdek (Seruling Tempurung), Kledi (Kaldei)
Lagu Daerah: Kalayar, Nuluya, Palu Lempong Pupoi, Tumpi Wayu,
Saluang Kitik-kitik, Manasai
Lirik Lagu Daerah Kalimantan Tengah
– KALAYAR
Kalayar
Kalayar haut layu kai
Anak wuwut tudi hangwa wungan
I non habar takam masa ya ti
Siurah riwut kami ngirim lengan
Kalayar haut layu kai
Aron sia angan man taka
I non habar takam masa ya ti
Indonesia haut merdeka
SEMOGA BERMANFAAT
No comments:
Post a Comment